KORAN BAHASA ARAB – Edisi
بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ
Tema Umum : الأَفْعَالُ فِي الْقُرْآنِ
Kata kerja dalam Al Qur’an bagian ke
هَزَأَ –َ- هَزْأً : Mengejek
وَعَظَ –ِ- وَعْظًا وَ عِظَةً : Menasehati
عَضَلَ –ُ- عَضْلًا : Mencegah, Menghalang-halangi
زَكَى –ِ- زَكَاءً : Berkembang, Sholeh, Baik
رَضَعَ –َ- رَضَاعَةً : Menyusui
Contoh Kalimat
Janganlah mengejek temanmu !
لَا تَهْزَأْ مِنْ صَدِيْقِكَ
Ayah menasehati anaknya
وَعَظَ الْوَالِدُ اُبْنَهُ
Janganlah mencegah saudaramu untuk berbuat kebaikan
لَا تَعْضُلْ أَخَاكَ أَنْ يَفْعَلَ الْخَيْرَ
Orang itu menjadi sholeh (baik) setelah belajar Islam
زَكَى الرَّجُلُ بَعْدَ أَنْ تَعَلَّمَ الإِسْلَامِ
Ibu sedang menyusui anaknya
الأُمُّ تَرْضَعُ طِفْلَهَا
DOWNLOAD poster kosakata harian
0 Response to "Kosa Kata 1053"
Post a Comment